Gaya Bahasa dalam sebuah program TV


Target audiens sangat berperan dalam menentukan naskah yang akan dibuat. Salah satu yang paling penting adalah dalam hal pemilihan gaya bahasa. Kita harus dapat memastikan bahwa bahasa yang digunakan sesuai dengan target audiens yang akan menonton program acara ini. Misalnya target audiensnya remaja, maka gaya bahasa yang harus dibawakan, terutama oleh presenter adalah gaya bahasa remaja atau istilahnya bahasa ‘gaul’. Hal ini menjadi penting bagi para target audiens karena unsur kedekatan akan terbangun.

Berikut adalah beberapa program TV yang mempunyai target audiens masing-masing:

  •   Kick Andi                 : dewasa, keluarga
  •   Planet Remaja        : remaja
  •   Jalan-jalan Men         : remaja
  •   Jejak Petualang      : remaja/ dewasa penggemar adventure
  •   Dangdut Mania     : dewasa penggemar musik dangdut

Leave a Reply